Ide Project IoT dengan Raspberry Pi

Raspberry Pi! merupakan mini komputer yang dapat digunakan untuk berbagai macam keperluan, dari router hingga konsol game. Fleksibilitasnya itulah membuatnya sempurna untuk proyek IoT. Internet of Things, juga dikenal sebagai IoT, adalah salah satu teknologi paling populer dalam beberapa tahun terakhir terakhir ini. Teknologi ini secara garis besar memungkinkan kita untuk menggunakan internet untuk mengontrol … Read more

Masalah dalam Penyusunan Algoritma Program Arduino IDE

Halo para pembaca sekalian, Selamat Hari Ini! Kali ini kita akan membahas tentang bahasa pemrograman pada arduino, khususnya pada bagian masalah penyusunan algoritma. Dilansir dari idcloudhost.com, Pengertian algoritma adalah suatu urutan atau alur yang dipakai dalam perhitungan atau pemecahan masalah secara sistematis, dan dalam aktivitas pemrograman algoritma seringkali dianggap sebagai logika dalam penentuan program yang … Read more

Wemos D1 Error Saat Compiling? Begini Cara Mengatasinya!

Halo para pembaca sekalian, Selamat Hari Ini! Semoga semua pembaca selalu dalam keadaan sehat walafiat. Pada artikel ini kita akan membahas tentang permasalahan yg terjadi pada WEMOS D1. Wemos D1 merupakan sebuah mikrokontroler berbasis ESP8266 yang sangat populer itu. Wemos D1 sebenarnya bukanlah mikrokontroler yang baru, Wemos D1 sudah mulai beredar sekitar tahun 2016-2017.  Jika … Read more

Ulasan Singkat Tentang New Blynk 2.0

Internet of Things! sebuah istilah yang sedang naik daun dalam beberapa tahun terakhir. Banyak sekali platform-platform dengan segala keunggulan dan kekurangan. Namun, ada lho platform IoT yang sangat populer di Indonesia. Apakah itu? Blynk! yak platform IoT (Internet of Things) yang satu ini sangat populer, terutama di negara kita tercinta Indonesia. Tidak hanya untuk praktisi … Read more

Arduino buatan Merk Lokal Indonesia?

Di Tengah perkembangan teknologi elektronik dan dunia industri yang semakin berkembang pesat, tentu sudah menjadi hal umum tentang digitalisasi dalam berbagai bidang. Tidak hanya pada bidang yang berkaitan dengan teknologi, dunia pertanian dan perikanan juga mulai merambah dalam era digitalisasi. Digitalisasi besar-besaran dalam semua sektor sedang dilakukan, beberapa sektor yang dulunya dilakukan secara manual sudah … Read more

Tips Membuat CV untuk Mahasiswa Magang

Bagi seorang mahasiswa yang tengah menempuh masa akhir kuliahnya, maka idealnya akan mempersiapkan diri untuk memasuki kehidupan yang sesungguhnya, yaitu dunia yang fana kerja.  Untuk melamar ke perusahaan ternama setelah lulus kuliah nanti, penting untuk menyiapkan bekal agar memiliki keunggulan dibanding pelamar lainnya.  Lantas apakah yang perlu disiapkan? Nah, satu hal yang sangat penting agar … Read more

Cara Mengatasi Error saat Install Driver CH340

Halo para pembaca sekalian, Selamat Hari Ini! tahun 2021 akan segera berakhir, tinggal menghitung hari lagi kita akan memasuki tahun 2022. Semoga kita semua selalu diberi kesehatan dan ketentraman hidup. Oke, pada artikel kali ini.. pembahasan kali ini diperuntukan untuk Anda yang masih bingung tentang cara mengatasi error saat Install driver CH340. CH340 merupakan driver … Read more

Mengatasi Permasalahan yang Sering Muncul pada LCD 16×2

Halo para pembaca sekalian, Selamat Hari Ini! Semoga semua pembaca tetap dalam keadaan sehat. Senin pagi minggu kedua penghujung tahun 2021 ini, semoga di penghujung tahun kita tetap semangat menjalani kehidupan. Oke, kita semua pasti sering menggunakan peralatan yang menggunakan LCD. yup, dalam kegiatan sehari-hari banyak peralatan dengan LCD yang kita gunakan. Mulai dari komputer, … Read more

Penyebab Port Aduino Tidak Terdeteksi dan Cara Mengatasinya

Halo para pembaca sekalian, Selamat Hari Ini! Semoga semua pembaca tetap dalam keadaan sehat. Di penghujung tahun 2021 ini semoga kita selalu diberikan semangat menjalani kehidupan dan mengakhiri tahun ini dengan penuh makna dan siap menyambut awal baru di 2022. Apakah Anda saat ini menggunakan Arduino? Anda ingin upload program tetapi port arduino tidak terbaca? … Read more

Penyebab Wemos D1 Gagal Terhubung Wifi dan Cara Mengatasinya!

Halo para pembaca sekalian, Selamat Hari Ini! Semoga semua pembaca tetap dalam keadaan sehat. Oke, kalian pasti sudah tau apa itu wemos D1 mini. Board 1 ini merupakan variasi dari mikrokontroler yang menggunakan ESP8266. Dikarenakan Wemos D1 masih keluarga besar ESP8266, maka sudah pasti memiliki fungsi untuk menghubungkan ke jaringan WIFI, bisa sebagai Access point … Read more

whatsapp