Mengatasi Permasalahan yang Sering Muncul pada LCD 16×2

Halo para pembaca sekalian, Selamat Hari Ini! Semoga semua pembaca tetap dalam keadaan sehat. Senin pagi minggu kedua penghujung tahun 2021 ini, semoga di penghujung tahun kita tetap semangat menjalani kehidupan. Oke, kita semua pasti sering menggunakan peralatan yang menggunakan LCD. yup, dalam kegiatan sehari-hari banyak peralatan dengan LCD yang kita gunakan. Mulai dari komputer, … Read more

3 Project Keren dan Populer Menggunakan Arduino

Arduino merupakan game changer di dunia mikrokontroler. Seiring perkembangan teknologi yang semakin pesat dan modern, penggunaan mikrokontroler sudah merupakan hal umum di dunia edukasi hingga para enthusiast pecinta DIY project. Ada beberapa tipe mikrokontroler yang umum digunakan, contohnya Atmega keluaran Atmel, PIC keluaran Microchip, dan Z8 dari pabrikan Zilog. Pembuatan algoritma program membutuhkan proses memikirkan … Read more

Penyebab Port Aduino Tidak Terdeteksi dan Cara Mengatasinya

Halo para pembaca sekalian, Selamat Hari Ini! Semoga semua pembaca tetap dalam keadaan sehat. Di penghujung tahun 2021 ini semoga kita selalu diberikan semangat menjalani kehidupan dan mengakhiri tahun ini dengan penuh makna dan siap menyambut awal baru di 2022. Apakah Anda saat ini menggunakan Arduino? Anda ingin upload program tetapi port arduino tidak terbaca? … Read more

3 Keuntungan Bekerja Freelance

Di zaman sekarang, teknologi telah berkembang begitu pesat. Begitu pula teknologi informasi. Sejak era internet yang semakin baik, sekarang kita bisa berkomunikasi secara real-time dengan orang diseluruh penjuru dunia. mungkin di zaman dahulu (90-an akhir sampai 2000-an awal) kita bisa menggunakan telepon, hanya saja terbatas dalam bentuk suara saja. Sekarang dengan banyaknya aplikasi atau software … Read more

Tips Sukses Menjadi Full-time Freelancer!

Banyak orang menyukai pekerjaan freelance. Sebab, menjadi freelancer atau pekerja lepas memiliki banyak benefit yang tidak diperoleh oleh seorang karyawan. Misalnya, Anda bisa bekerja sesuai ketentuan Anda sendiri dan senyaman Anda. Jika Anda ingin menjadikan freelance sebagai pekerjaan tetap, perlu untuk mempersiapkan diri dengan baik. Tambah pengetahuan dan skill di bidang yang Anda tekuni. Agar … Read more

CV ATS Friendly VS CV Kreatif, Mana yang Lebih Baik?

Pekerjaan adalah suatu hubungan yang melibatkan dua pihak antara perusahaan dengan para pekerja/karyawan. Para pekerja akan mendapatkan gaji sebagai balas jasa dari pihak perusahaan atau pemberi kerja. adapun jumlahnya tergantung dari jenis profesi yang dilakukan berdasarkan kontrak telah disetujui oleh kedua belah pihak. Sebelum seseorang bekerja sebagai karyawan di suatu perusahaan, harus melalui tahapan seleksi … Read more

Kamu Mahasiswa Kupu-Kupu? Ini tips agar CV-mu Berisi!

Dalam dunia perkuliahan pasti sering mendengar istilah mahasiswa kupu-kupu dan mahasiswa kura-kura. Lantas, apa sebenarnya arti dari mahasiswa kupu-kupu? sumber: https://www.instagram.com/hello_jby/ Arti atau pengertian dari istilah kupu-kupu adalah kependekan dari kuliah-pulang kuliah-pulang, biasanya mereka hanya datang ke kelas dan pulang saat kegiatan kelas selesai. Mahasiswa kupu-kupu cenderung tidak mengikuti sejumlah kegiatan organisasi di kampus, menjadi … Read more

Pengertian Penelitian Deskriptif menurut para Ahli

Pengertian Metode Penelitian Deskriptif Metode penelitian deskriptif adalah metode yang dilakukan untuk mengetahui gambaran, keadaan, suatu hal dengan cara mendeskripsikannya sedetail mungkin berdasarkan fakta yang ada. Bukankah penelitian biasanya bersifat eksperimental, misalnya ingin mengetahui pengaruh X terhadap Z? Tidak semuanya seperti itu. Terdapat jenis penelitian semacam ini yang hanya ingin mengetahui bagaimana wujud X yang … Read more

Peluang Menjadi Freelancer di Masa Pandemi

Pandemi COVID-19 membuat perekonomian menurun dan berimbas pada banyaknya orang yang kehilangan pekerjaan. Dikutip dari Kompas.com, Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengatakan, pandemi Covid-19 menyebabkan meningkatnya jumlah pengangguran di Indonesia. Selain itu, pendapatan masyarakat juga ikut menurun. Akibatnya, kondisi perekonomian Indonesia juga memburuk. Kehilangan pekerjaan bisa melelahkan secara emosional, namun mengalaminya di … Read more

Apakah Arduino bisa Digabungkan dengan PLC?

PLC merupakan salah satu game changer dibalik perkembangan industri otomasi. Sampai saat ini, tenaga ahli dibidang tersebut masih sangat ekslusive alias khusus dimiliki oleh mereka yang bekerja dalam industri otomasi manufaktur. Namun semua itu perlahan mulai berubah seiring banyaknya para developer independen dan penggemar DIY (Do it Yourself) yang mulai menjadi tren di masa sekarang. … Read more

whatsapp